Membuat Iklan Melayang di Samping Blog Dengan Tombol Close
Dahulu saya pernah membagikan Cara Memasang Iklan di kiri dan kanan blog. Tampilan iklan yang dihasilkan pastinya terdapat di samping kanan dan kiri blog, serta melayang. Namun walaupun melayang, iklan ditampilkan di luar kolom konten blog, dengan kata lain tampilan iklan tersebut tidakmemasuki daerah konten blog. Jadi akibatnya, jika blog tersebut dibuka pada PC atau perangkat yang hanya bisa menampilkan daerah konten blog saja, maka iklan tersebut tidak dapat ditampilkan. Kecuali PC atau perangkat dapat melakukan Zoom out pada halaman Blog.
Jika pada blog sobat memasang space iklan seperti demikian, bisa jadi advertiser yang mengerti akan kurang tertarik untuk memasang iklan. Atau bahkan advertiser sama sekali tidak menemukan space iklan tersebut. Maka dari itu, kali ini saya akan membagikan cara membuat space iklan dengan posisi serupa namun tidak memiliki kelemahan seperti space iklan sebelumnya.
Lihat Selengkapnya